Postingan

Toleransi terhadap agama

Gambar
Gereja Katedral Tempat ini berdiri pada tahun 1808 yang digunakan sebagai tempat ibadah agama kristen katolik. Pada hari sabtu dan minggu dipenuhi kurang lebih sebanyak 2000 orang untuk beribadah dan dalam waktu yang berbeda. Tempat ini juga memiliki museum yang buka dihari kerja. 1. Masjid Istiqlal  Masjid ini adalah salah satu masjid yang terluas dijakarta. Disetiap hari libur diadakan stand bazar yang dibuka dilingkungan masjid. 2.

Sejarah dan isi piagam jakarta

SEJARAH DAN ISI PIAGAM JAKARTA (JAKARTA CHARTER) Advertisement Para anggota Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) mengemukakan dasar negara merdeka dalam sidang pertama BPUPKI. Dari pendapat yang berkembang diantara Mr. Muhammad Yamin, Mr. Soepomo, dan Ir. Soekarno, akhirnya disepakati bahwa dasar negara Indonesia terdiri dari lima unsur dengan nama Pancasila. Dalam pidatonya pada tanggal 1 Juni 1945, Pancasila pertama kali di perkenalkan oleh Soekarno (penggali), dengan rumusan sebagai berikut: 1. Kebangsaan Indonesia; 2. Internasionalisme atau Perikemanusiaan; 3. Mufakat atau Demokrasi; 4. Kesejahteraan Sosial; 5. Ketuhanan yang berkebudayaan. Karena adanya rumusan yang berbeda diantara para anggota, maka dipandang perlu untuk membentuk panitia kecil yang bertugas membahas usul-usul yang diajukan oleh para anggota, baik itu usul secara lisan maupun tertulis. Panitia kecil yang dibentuk oleh BPUPKI pada 1 Juni 1945 dikenal dengan sebutan Paniti...

Isi Pasal 27 - 34

Bunyi Pasal 27 Sampai 34 Bunyi Pasal 27 Sampai 34 Beserta Ayatnya Bab X Warga Negara Pasal 27 (1) Segala warga negara bersamaan kedudukannya di dalam hukum dan pemerintahan dan wajib                         menjunjung hukum dan pemerintahan itu dengan tidak ada kecualinya. (2) Tiap-tiap warga negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak bagi kemanusiaan. (3) Setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam upaya pembelaan negara. Pasal 28 ”Kemerdekaan berserikat dan berkumpul, mengeluarkan pikiran dengan lisan dan tulisan dan sebagainya ditetapkan dengan undang-undang” Pasal 28 A (1) Hak untuk hidup dan mempertahankan hidup dan kehidupannya. Pasal 28 B (1) Hak untuk membentuk keluarga dan melanjutkan keturunan melalui perkawinan yang sah. (2) Hak anak untuk kelangsungan hidup, tumbuh, dan berkembang serta hak atas perlindungan dari             ...